Bg

Berita

Implementasi Kerjasama Prodi MPI dengan FKIP UNILA: Workshop Metodologi Penelitian

20 October 2022

Dr. Heldy Ramadhan Putra P., M.Pd menjadi Narasumber dalam kegiatan Workshop Metodologi Penelitian yang diadakan oleh FKIP UNILA. Kegiatan ini semakin memperkuat kerjasama kedua institusi dalam meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia, khususnya peningkatkan kualitas publikasi.

Kegiatan workshop dilaksanakan selama dua hari, 19-20 Oktober 2022 di Aula FKIP Universitas Lampung. Adapun peserta kegiatan adalah seluruh Dosen Prodi Ilmu Pendidikan FKIP UNILA.

Penulis: Admin
Foto: Admin